RSS
Configure your calendar archive widget - Edit archive widget - Flat List - Newest first - Choose any Month/Year Format

MAKNA WAKTU BAGI KEHIDUPAN


Kadang kala kehidupan kita tidak sama seperti yang kita inginkan. Kita berjalan dan melewati waktu dengan sia – sia. Membuang waktu dengan percuma yang seharusnya waktu itu berguna bagi kehidupan kita. Kita akan menyesal setelah sadar akan berartinya waktu yang kita buang tersebut. Banyak sekali orang di luar sana yang menderita karena menyia – nyiakan waktunya. Seperti contoh pengemis di jalan raya dan pengangguran merajalela. Mereka salah satu contoh orang yang tidak menggunakan waktunya dengan baik. Kita bisa menjadi orang sukses jika kita mau berusaha dan tidak menyia – nyiakan waktu kita. 
Banyak orang yang berhasil di luar sana. Mereka berusaha dan menggunakan waktunya dengan baik. Sekali mereka gagal, mereka tidak akan menyerah. Mereka selalu mencoba dan mencoba sampai impiannya tercapai. Selain berusaha dan mempergunakan waktu yang baik, mereka tidak lupa untuk berdo’a dan beribadah. Karena keberhasilan itu selain datang dari usaha kita, dari Tuhan Yang Maha Esa juga.

ORANG MALAS

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

1 komentar:

Yakub Permana mengatakan...

yes i can

Posting Komentar